Tentang PT Toyobesq Precision Parts Indonesia merupakan salah satu perusahaan yang berkembang berasal dai negara Jepang yaitu Toyobesq Co.Ltd tergabung dalam Yamaha Motor Group.
Toyobesq Precision Parts Indonesia bergerak dalam bidang produksi Suku Cadang Otomotif & Sepeda Motor, Penanganan Panas Mesin, Injeksi & Perakitan. Perusahaan ini beralamat di Karawang International Industrial City (KIIC), Kabupaten Karawang, Jawa Barat. PT Yamaha semula menyediakan pelayanan perbaikan alat-alat kedokteran. Dengan keahliannya ini, beliau diminta untuk memperbaiki sebuah organ, sebuah proyek yang akhirnya melahirkan merk Yamaha. Yamaha Motor Parts memproduksi empat produk utama, serta meproduksi suku cadang piston yang ditempa, produk tersebut di export ke negara lain seperti Jepang, Cina, maupun ke negara Malaysia.
PT.Toyobesq Precision Part Indonesia
Alamat:
Karawang International Industrial City (KIIC),
JL. Permata Raya, Lot B-6B,
Karawang, Jawa Barat
Lowongan Kerja Karawang PT.Toyobesq Precision Part Indonesia
Posisi/Jabatan:
- Operator Produksi
Kualifikasi:
- Pria Dan Wanita
- SMU/SMK - Semua Jurusan
- Usia Maksimal 24
- 160 Cm (Pria) - Minimal
- 150 Cm (Wanita) - Minimal
- Sehat Jasmani Dan Rohani
- Pengalaman Tidak Diutamakan
Fasilitas:
- Gaji Pokok UMP (Gol 1)
- Uang Lembur, Makan Dan Transportasi
- Kontrak 1 Tahun
- Seragam Lengkap
- BPJS, THR
Berkas Lamaran:
- Surat Lamaran dan Curriculum Vitae (WAJIB TULIS TANGAN)
- Pas Foto 3 x 4 sebanyak 2 lembar dan foto ukuran Post Card seluruh badan 2 (dua) lembar
- Fotokopi KTP diri (Bisa KTP daerah / KTP Sementara)
- Fotokopi Ijazah Terakhir
- Fotokopi Akte Kelahiran (Jika ada)
- Fotokopi Kartu Keluarga (Jika ada)
- Surat Keterangan Sehat dari Dokter asli
- Fotokopi SKCK (Jika ada)
- Contoh lamaran kerja terbaru Copy Link Berikuthttp://goo.gl/7n3n0m
Bagi yang berminat dapat segera kirimkan data pribadi anda dengan format :
(RajaLoker.Info // Toyobesq // Nama // Usia // Pendidikan Terakhir // Alamat)
kirim ke: 0858 - 9343 - 9600
Sumber Lowongan PT.Toyobesq Precision Parts Indonesia Klik Link Berikut http://goo.gl/rPGZVX